Sabtu, 09 Januari 2016

WOW! Taman Ini Tenggelam Menjadi Danau Indah Saat Musim Panas!

WOW! Taman Ini Tenggelam Menjadi Danau Indah Saat Musim Panas!

WOW! Taman Ini Tenggelam Menjadi Danau Indah Saat Musim Panas!
pernah ngeliat enggak taman bawah air? Kita seringnya ngeliat taman di darat sih ya. Nah, kamu bakal ngeliat fenomena alam luar biasa di sini.
Ada taman berubah jadi danau yang indah banget, lengkap dengan bangku, jembatan, dan jalan setapak. Baca tulisan ini sampe abis, dan kamu bakal tahu di mana tempat taman ini. Lumayan kan jadi nambah list travelling kamu tahun ini. Yuk, langsung deh
 
#1 Ini kondisi taman dan danau waktu musim dingin. Seperti taman pada umumnya lah


#2 Bangku taman masih ada di tempat "seharusnya"


#3 Air masih mengalir kayak biasa di bawah jembatan


#4 Keajaiban dimulai ketika es mencair


#5 Kamu bisa melayang di atas jelan setapak


#6 Sepertinya kamu juga gak perlu bangku buat duduk


#7 Seperti dunia sihir bawah air


#8 Liat deh pemandangan atas dibandingkan dengan bawahnya, menakjubkan!


#9 Lewat jembatan tinggal melayang aja


#10 Bangku taman jadi singgasana bawah air


#11 Sekarang airnya gak cuman mengalir. Malah ada di mana-mana.. Hihi


#12 Kalo hari-hari "normal", di sini ada aliran air sungai kecil


#13 Di bawah bangku taman ada harta karun?


#14 Kamu bisa mendaki lereng dengan mudah


#15 Keren ya, kayak emang sengaja ditaruh di dalem air


#16 Semak-semak dan tumbuhan sekitar juga ikutan tenggelam, makin ajaib suasananya


Taman ini bernama taman Styria. Danaunya bernama Green Lake, ada di desa Tragoess, Austria. Luas danau semula hanya sekitar 2.000 meter persegi. Jadi bertambah dua kali lipat jadi sekitar 4.000 meter persegi pas musim semi, karena es di gunung sekitarnya mencair. Dalam air danau yang biasanya cuma satu meter, jadi 12 meter pas ketambahan air dari es yang mencair. Keren ya! Kamu pengen datang ke sini Pulsker? Mention temen kamu yang pengen kamu ajak ke sini. Share juga tulisan ini ke temen-temen kamu via media sosial ya, kita bagikan keindahan alam yang ajaib ini! 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Apakah anda suka tampilan blog ini ?

Popular Posts

Featured Posts

Logo